Kamis, 28 Juni 2018

Sambut TMMD Sengkuyung Tahap II,Koramil 05/Reban Adakan Rempug Desa

Reban,Batang - Kesuksesan gelaran TMMD Sengkuyung tahap II Tahun anggaran 2018, memerlukan kerjasama yang baik dan solid antara TNI,Perangkat Desa dan masyarakat.

Guna mensukseskan TMMD tersebut,maka Danramil 05/Reban Kodim 0736/Batang Kapten Inf. Kuryadi mengadakan acara "Rempug Desa " bersama Camat Reban,perangkat desa, tokoh masyarakt,tokoh pemuda,dan tokoh agama di balai Desa Semampir Kecamatan Reban Kabupaten Batang,kamis (28/6/18).

Dalam sambutanya Danramil 05/Reban mengajak masyarakat untuk semangat bergotong royong yang di landasi keikhlasan dalam bekerja sehingga akan terwujud kesuksesan pembangunan jalan program TMMD di Desa Semampir"ungkapnya.

"Terimakasih kepada TNI dalam hal ini Koramil 05/Reban yang ikhlas dan semangat membantu pembangunan Desa kami melalui program TMMD semoga bisa berjalan aman dan sukses",ungkap kepala desa Semampir Dul Mukti.(pen-0736),

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bangkitkan Semangat Patriotisme, Forkopimda Batang Bagikan 14.500 Bendera Merah Putih

  Batang - Dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI Ke-78, Pemerintah Daerah Kab. Batang membagikan bendera merah putih secara simbolis ...